Gmail merupakan salah satu situs penyedia layanan surat elektronik (email) gratis yang dimiliki oleh Google. Sedangkan Kita mengetahui bahwa google adalah sebuah situs dan mesin pencari ( search engine ) dari perusahaan publik Amerika Serikat yang sangat terkenal di dunia. Sehingga membuat email gmail akan sangat menguntungkan buat kita. karena email pada gmail ini banyak sekali mendukung untuk berbagai aplikasi, situs-situs dan juga jejaring sosial.
berikut Cara Membuat Email pada Gmail Terbaru :
1. Buka dahulu situs berikut Gmail Klik Disini
2. Klik tombol “buat akun” disebelah kanan atas, lihat gambar berikut :
3. Lalu Isi formulir yang disediakan dengan lengkap dan benar, meliputi :
Nama depan dan belakang
Membuat alamat gmail
Membuat password / kata sandi
Mengulang lagi kata sandi
Mengisi tahun, bulan dan hari lahir
Memilih jenis kelamin
Memasukkan nomor telepon (pastikan no. telp aktif karena sewaktu – waktu no. tersebut bisa menjadi alamat konfirmasi email kalau bermasalah)
Alamat email saat ini (boleh tidak diisi)
Kotak verifikasi (Bila dicentang maka masukan kata verifikasi tersebut, kalau tidak kalian centang, maka konfirmasi email gmail akan dikirim lewat no. telepon kalian tadi)
Pilih lokasi tempat tinggal dan centang kotak persetujuan persyaratan
Klik "”langkah berikutnya”
4. Cara mmbuat email pada gmail selanjutnya adalah “Menambahkan foto profil” atau kalian bisa langsung klik “langkah berikutnya”
5. Setelah itu klik “lanjutan ke gmail”
Selesai. selamat anda sudah memiliki akun email gmail ini.
http://berita-newyork.blogspot.com/2013/03/terbaru-cara-membuat-email-di-gmail.html |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar